Untuk mengunjungi suatu tempat biasa nya seseorang bukan hanya ingin
melihat obyek wisata nya saja namun kuliner makanan legendari suatu
tempat juga menjadi incaran pagi turis atau pendatang yang menyinggahi
suatu tempat tersebut.
Bagi kamu pencinta rujak , pasti gakk akan Nolak deh sama rujak yang satu ini Rujak kolam nama nya rujak ini jual berada di kota medan. rujak ini adalah salah satu makanan legendaris kota medan
untuk lokasi rujak berada di Pinggir jalan Mesjid raya al Mahsun jalan Sisingamangaraja kota Medan.
Dahulu rujak ini adalah makanan khas orang bangsawan Deli medan. dan menjadi salah satu makanan turun temurun kuliner orang Medan. menurut cerita rujak ini sudah berdiri dari era 60 an
" Saya mbak langganan rujak sini sudah bertahun -tahun Dari zaman kakek nenek saya " kata Edi seorang Pembeli langganan Rujak kolam Medan
Rujak ini sangat ramai dan sering di beli banyak orang. nama rujak ini Ter inspirasi dari penjual rujak yang berjualan di dekat pinggiran kolam maka tercetus lah makanan rujak kolam medan.
Rujak kolam menawarkan buah buah yang segar, terdapat setidak nya 9 buah yang terdapat di 1 porsi piring nya. yaitu buah mentimun, nenas, kedondong,mangga ,jambu Air, jambu Biji, bengkoang, pepaya, Belimbing dan semangka. yang menjadi ciri khas dalam rujak ini adalah rasa manis, asem dan pedas yang terdapat pada satu porsi piring nya
Bumbu rujak ini juga menawarkan rasa yang memiliki ciri khas , untuk rasa manis dari rujak kolam medan penjual biasa nya memasukkan gula merah ke dalam campuran bumbu.
Bumbu kacang dari rujak ini juga tidak giling sampai halus , atau bisa bilang kasar, agar pembeli dapat menikmati bumbu rujak sambil terdengar sensasi suara kretus -kretus. dari biji kacang Rujak Kolam Medan.
walaupun banyak nya pembeli yang berdatangan untuk membeli rujak kolam medan ini. para penjual masih menggunakan Tangan untuk meng ulek bumbu kacang, Penjual lebih memilih mengulek dengan tangan sendiri di banding menggunakan mesin. hal ini lah yang menjadi cita rasa dari suguhan makanan rujak kolam medan.
Untuk 1 porsi nya rujak kolam medan Di hargai Rp 25.000 . namun harga ini tidak menjadi masalah dengan rasa yang di tawarkan.
Saat itu saya sempat menyinggahi Mesjid Al-Mahsun untuk sholat , setelah selesai sholat melihat ada penjual rujak yang sangat ramai sampai seorang tersebut harus antri dalam membeli nya , namun tenang walaupun menunggu lama pesanan rujak saya akhir nya selesai. yang bekerja juga bukan hanya satu orang saja ada beberapa orang yang membantu melayani pembeli.
kamu tidak perlu khawatir untuk tidak kebagian karena Setiap hari nya penjual menyediakan stok buah ratusan jenis tiap buah nya.
makan rujak sangat cocok dimakan saat-saat sore hari apa lagi saat memakan nya pada saat hujan -hujan wihh menambah kenikmatan yang tiada tara.
kamu tidak perlu khawatir untuk tidak kebagian karena Setiap hari nya penjual menyediakan stok buah ratusan jenis tiap buah nya.
makan rujak sangat cocok dimakan saat-saat sore hari apa lagi saat memakan nya pada saat hujan -hujan wihh menambah kenikmatan yang tiada tara.
kamu bisa mengajak teman, sahabat, pasangan bahkan keluarga, untuk menikmati kelezatan rujak kolam medan ini.
nahh, Bagaimana tertarik untuk menyantap rujak kolam medan ini.
No comments:
Post a Comment